FOTO: Peralatan Militer Indonesia yang Dirampas TPNPB Ndugama

0
1959

JAYAPURA, SUARAPAPUA.com — Sebby Sambom, Jubir TPNPB melaporkan, peralatan militer yang disiarkan tersebut merupakan hasil penyerangan ke 4 pos darurat TNI/Polri pada 23 Mei 2020 di Alguru, Kab. Nduga, Papua.

Hasil rampasan yang dipamerkan tersebut adalah peluru aktif 77 magasen (2370 butir amunisi), peluru rantai 3 tali, 16 peluru bazoka rock aktif, 30 buah tas ranse, 12 buah HP merk Samsung, 6 buah HT, 2 HP satelit merk Thoraya, 15 buah rompi anti peluru, sepatu, baju, celana, uang tunai 30 juta dan beberapa lainnya.

Baca Juga:  Waspada Bahaya Malware dan Virus pada HP Android: Bisa Kuras Rekening Bank!

Berikut foto-fotonya:

REDAKSI

ads
Artikel sebelumnya28 Mei: 203 Orang dari 673 orang Pasien Covid-19 Sembuh di Papua
Artikel berikutnyaDPRD Dogiyai Desak Segera Salurkan BLT dan Bama